Menu

Mode Gelap
Rektor Sompie Lantik Enam Pejabat Baru Unsrat Walikota Manado Terima Kunjungan BPK RI Sulut Kementrian Lingkungan Hidup Gelar TOT Akademisi Tahap IV di UNSRAT Manado Walikota Manado Gelar Rapat Teknis Soal Relokasi Warga Korban Bencana Wali Kota dan Wakil Wali Kota Manado Hadiri Acara Penyerahan Sertifikat Tanah

Uncategorized · 12 Jul 2022 23:03 WIB ·

Rektor UNSRAT Tandatangani Kerjasama Bersama Wali Kota Bitung Maurits Mantiri


 Rektor UNSRAT Tandatangani Kerjasama Bersama Wali Kota Bitung Maurits Mantiri Perbesar

MANADO – Rektor Universitas Sam Ratulangi Prof. Dr. Ir. Ellen Joan Kumaat M.Sc DEA Bersama Walikota Bitung Ir Maurits Mantiri, Selasa (12/07) melakukan penandatangan kerjasama.

Rektor Ellen dalam sambutannya menyambut baik kerjasama ini,karena menurutnya dengan adanya program kampus merdeka dan merdeka belajar, memungkinkan kerjasama dengan berbagai pemerintah ataupun institusi yang ada untuk mahasiswa UNSRAT bisa menggali potensi – potensi yang ada di berbagai instansi untuk menambah skill dari mahasiswa dan menambah manfaat bagi mereka.

Rektor berharap, kerjasama ini bukan sekedar tanda tangan di atas kertas tetapi, akan menghasilkan berbagai program.

Sementara Walikota Bitung Ir Maurits Mantiri MM menyampaikan bahwa bekerjasama dengan Universitas Sam Ratulangi yang hebat dan berstatus Akreditasi Unggul, kerjasama ini akan memberi manfaat bagi pemerintah kota Bitung, tidak sekedar tanda tangan, tapi di butuhkan tenaga – tenaga terampil yang mempunyai visi yang jelas kedepan untuk membangun Provinsi Sulawesi Utara lebih baik, khususnya kota Bitung lebih baik kedepannya. (Auddy Manoppo)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Aliansi Pers Manado Gelar Ibadah Pra Natal 2023

7 Desember 2023 - 22:20 WIB

Sespri Walikota Andrei Angouw Dilantik Jadi Kabag Protokol Pemkot Manado

4 Desember 2023 - 15:56 WIB

Arthur Mumu Cs Bikin Ulah Lagi, Diduga Lakukan Pemerasan di Proyek Pemkot Manado

29 November 2023 - 21:50 WIB

Kota Manado Sudah Punya Perda RTRW, Pemkot Gelar Sosialisasi Hukum

31 Oktober 2023 - 10:52 WIB

DPRD Manado Sosialisasikan 2 Ranperda di Kecamatan Paal Dua

23 Oktober 2023 - 09:24 WIB

DPRD Manado Gelar RDP Bersama BPJS Kesehatan dan Kimia Farma

16 Oktober 2023 - 09:40 WIB

Trending di Uncategorized